Proses Sistem yang dipelajari dalam Informatika adalah..Temukan Jawabannya

Pertanyaan Proses Sistem yang dipelajari dalam Informatika adalah

1. Jelaskan proses sistem yang dipelajari pada informatika!
2. Jelaskan kemampuan saat membahas materi tentang berpikir komputasional, analiss data, pemrograman, dan dampak sosial!
3. Apakah pembahasan bidang pada informatika?

Jawaban:
1. Teknik Informatika merupakan salah satu jurusan pendidikan yang mempelajari serta menerapkan prinsip-prinsip ilmu komputer dan analisis matematis dalam perancangan, pengujian, pengembangan, dan evaluasi sistem operasi, perangkat lunak (software), dan kinerja komputer. 

2. Teknik Informatika akan belajar mengenai analisis data, pemograman, komputasional,  dan lain sebagainya. Kemampuan saat membahas materi tentang berpikir komputasional, analisis data, pemograman,dan dampak sosial yaitu melatih seseorang untuk menggunakan nalar dan logika dalam memecahkan masalah. Dampak sosial dari kemampuan tersebut yaitu mempermudah seseorang untuk berinteraksi dengan orang lain dan memcahkan masalah dalam kehidupan sehari-hari.

Komputer dan internet merupakan hal yang sangat penting pada kehidupan sekarang ini. Hampir setiap hari, kita menggunakan internet. Dengan adanya kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi, akan mempermudah aktivitas manusia.

Pada pembelajaran Teknik Informatika kita akan belajar mengenai analisis data, pemrogaman, komputasional, dan lain sebagainya. Kemampuan saat membahas materi tentang berpikir komputasional, analisis data, pemrograman,dan dampak sosial yaitu melatih seseorang untuk menggunakan nalar dan logika dalam memecahkan masalah.

Dampak sosial dari kemampuan tersebut yaitu mempermudah seseorang untuk berinteraksi dengan orang lain dan memcahkan masalah dalam kehidupan sehari-hari.

3. Teknik Informatika sendiri merupakan bidang ilmu yang mempelajari dan menerapkan analisis matematis dan prinsip ilmu komputer dalam Merancang/Merakit, Menguji, Mengembangkan, dan Mengevaluasi kinerja komputer, software, dan sistem operasi. 

1. Buku Guru

Buku Guru untuk Mata Pelajaran Informatika ini disusun dalam rangka mempermudah dan memperjelas penggunaan buku bagi peserta didik yang diterbitkan oleh Pemerintah.

Buku Guru Informatika Kelas 7 ini merupakan kesatuan yang tidak terpisahkan dari Buku Siswa Informatika Kelas 7 yang diharapkan dapat dilaksanakan dengan pendekatan berorientasi pada siswa (Student Centered Learning) dan berbasis aktivitas.

Buku guru ini ini menjadi panduan guru agar aktivitas siswa dapat dijalankan dengan baik sesuai strategi pembelajaran yang disarankan, disertai dengan materi pengayaan dan aspek penilaian.

Download Buku Informatika Kurikulum Merdeka

Link download buku Kurikulum Merdeka

Buku Informatika Guru Kelas VII Kurikulum Merdeka Belajar Tahun Ajaran 2022-2023
         


2. Buku Siswa

Karena dirancang untuk siswa, buku ini ditulis berdasarkan alur kegiatan. Buku ini berisi aktivitas yang dapat dijalankan oleh siswa selama satu tahun (dua semester) menempuh mata pelajaran Informatika.

Beberapa prinsip yang perlu dipahami oleh siswa dalam mempelajari Informatika.
  1. Informatika didasari berpikir komputasional (computational thinking) sebagai landasan berpikir. Berpikir merupakan elemen paling penting dalam belajar.
  2. Informatika bukan hanya memakai komputer, tetapi juga memakai aplikasi. Informatika adalah salah satu cabang ilmu seperti halnya matematika, biologi, dan ekonomi.
  3. Informatika terdiri atas konsep dan praktik, dikemas dalam aktivitas pembelajaran yang diharapkan akan menjadi pengalaman belajar yang menyenangkan, bermakna, dan berkesan.
  4. Informatika merupakan ilmu yang berinteraksi dengan semua bidang lain. Oleh sebab itu, setelah belajar Informatika, kalian perlu memikirkan: Apa kaitannya dengan mata pelajaran lain? Apa yang kudapatkan pada pembelajaran Informatika? Apa yang dapat membantuku untuk memahami mata pelajaran lain dengan lebih baik dan sebaliknya?
  5. Pembelajaran Informatika akan mendidik kalian menjadi pencipta di dunia digital, bukan hanya sebagai pengguna teknologi.
Link download buku Kurikulum Merdeka

Buku Informatika Siswa Kelas VII Kurikulum Merdeka Belajar Tahun Ajaran 2022-2023